Kulit kepala tidak selalu bersih, terkadang berketombe atau bahkan ada kutunya. Adanya ketombe atau kutu rambut pastinya disebabkan karena kurangnya kehati-hatian dalam merawat rambut. Bahkan dalam merawat rambut tidak cukup hanya dengan memberinya nutrisi seperti shampoo, namun juga perlu dijaga dari lingkungan.
Cara Menghilangkan Kutu Pada Rambut
Cara menghilangkan kutu pada rambut adalah proses yang cukup menyebalkan bagi yang memiliki kutu rambut. Memiliki kutu rambut jauh lebih buruk dibandingkan memiliki ketombe pada kulit kepala. Rasa gatal yang ditimbulkan jau lebih menganggu, apalagi dengan pergerakan kutu sangat bisa dirasakan namun tidak bisa diketahui kemana arah perginya.
Menghilangkan kutu rambut juga tidak seperti menghilangkan ketombe yang cukup hanya dengan menggunakan shampoo anti ketombe dan kondisioner saja. Cara menghilangkan kutu pada rambut wanita akan lebih sulit dan lebih membutuhkan banyak waktu.
Sebenarnya kutu bisa datang dikarenakan beberapa kebiasaan kurang baik yang dilakukan pada rambut. Kurang hati-hati dalam menggunakan peralatan juga bisa menyebabkan anda terkena kutu, bagaimana bisa? sebelum mengetahui cara menghilangkan kutu pada rambut, berikut ini merupakan beberapa hal yang menyebabkan kutu datang pada rambut anda.
Penggunaan sisir bersama
Menggunakan sisir bersama-sama sangat beresiko untuk terkena kutu rambut. Anda harus tahu apakah keluarga atau teman yang berbagi sisir dengan anda memiliki kutu rambut atau tidak. bisa jadi jika iya ketika anda memakainya maka telur yang tersangkut di sisir akan berkembang di rambut and ajika anda menggunakannya.
Penggunaan handuk bersama
Menggunakan handuk juga sama dengan penggunaan sisir. Jika teman memiliki kutu rambut dan handuknya anda gunakan, bisa jadi tertular pada anda.
Bantal
Bantal juga bisa menjadi salah satu penyebab jika digunakan oleh banyak kepala.
Anda tidak akan tahu siapa saja diantara teman anda yang memiliki kutu rambut sehingga tanpa sadar berbagai sesuatu barang untuk dipakai bersama dan anda tertular dengan kutu rambut tersebut. Perlu untuk berhati-hati sekali dalam menggunakan barang-barang diatas bersama karena cara menghilangkan kutu pada rambut wanita tidaklah mudah apalagi jika memiliki rambut yang panjang.
Banyak cara untuk menghilangkan kutu pada rambut, namun cara yang paling mudah yakni dengan menggunakan kapur ajaib. Pastinya anda pernah mendengar kapur khusus untuk serangga seperti semut, kecoa, bukan? Nah kapur ajaib itulah yang dimaksudkan. Kapur ajaib memang menjadi cara menghilangkan kutu pada rambut wanita dengan cepat.
Caranya mudah yakni dengan menggoreskannya pada kulit kepala (usahakan semua bagian) dan kemudian diamkan sebentar lalu sisir dengan penyisir rambut khusus kutu dan akan berjatuhan sendiri dalam waktu singkat.
Cara menghilangkan kutu pada rambut ini memang ampuh sekali. Anda bisa menggunakannya berulangkali sampai kutu di kepala anda hilang sepenuhnya.