Cara Menghilangkan Telur Kutu Di Rambut Secara Alami

Kutu adalah masalah terbesar bagi wanita. Hal ini dikarenakan kutu akan mengganggu kesehatan rambut wanita. Oleh karena itu, ada beberapa cara menghilangkan telur kutu di rambut yang harus anda ketahui. Banyak informasi yang bisa anda dapat dengan membaca.


Cara Menghilangkan Telur Kutu Di Rambut

 Cara Menghilangkan Telur Kutu Di Rambut

Kutu adalah hal yang sangat menyebalkan. Hal ini dikarenakan oleh beberapa hal. Pertama kutu akan merusak rambut. Kutu akan membuat rambut menjadi tidak sehat. Kedua kutu akan membuat anda tidak nyaman. Hal ini dikarenakan rambut anda akan terasa sangat gatal. Hal ini akan membuat anda sering menggaruk rambut anda. Apalagi jika anda menggunakan kerudung. Rasa gatal pasti akan lebih sering menyerang. Oleh karena itu, hilangkan kutu rambut sesegera mungkin.

Sebelum anda mengetahui tentang cara menghilangkan telur kutu di rambut, anda harus mengetahui beberapa penyebab dari kutu rambut tersebut. Berikut adalah penyebab:

  • Penggunaan sisir. Siri yang anda gunakan haruslah sisir yang bersih. Usahakan untuk menggunakan sisir anda pribadi. Hal ini bertujuan untuk menghindarkan anda dari tertular kutu
  • Penggunaan handuk sama saja dengan penggunaan sisir. Gunakanlah handuk milik pribadi. Kita tidak tahu apakah mereka yang kita pinjami handuk ini memiliki kutu atau tidak
  • Jarang merawat rambut. Ada baiknya anda sering merawat rambut. Anda harus mengeramasi rambut anda. Jika anda mempunyai waktu luang, anda bisa melakukan perawatan rambut di salon. Ini akan meminimalisir kutu yang ada pada rambut anda.

Dengan mengetahui tentang penyebabnya, anda bisa mengetahui tentang cara menghilangkan telur kutu di rambut secara alami maupun tidak alami. Membersihkan kutu rambut secara alami? Apakah itu? Membersihkan kutu rambut secara alami adalah dengan penggunaan bahan-bahan alami.

Seperti kita tahu bahwa ada beberapa jenis obat anti kutu yang dijual di pasaran. Anda tidak menggunakan obat ini. Anda menggunakan bahan alami dari tumbuhan. Membersihkan rambut secara alami akan memberikan anda keuntungan yaitu mudah. Anda bisa melakukan hal ini di rumah. Berikut adalah beberapa contoh bahan alami yang bisa anda gunakan untuk menghilangkan kutu rambut.

Ada beberapa bahan alami yang bisa digunakan untuk menghilangkan kutu pada rambut anda. Berikut adalah bahan-bahannya:

  1. Jus lemon. Sediakan i buah lemon segar kemudian peras. Kemudian, oleskan pada rambut disertai dengan pijatan selama 10 menit secara merata. Diamkan rambut selama 40 menit. Kemudian bilas dengan air hangat yang sudah dicampur dengan cuka 
  2. Minyak zaitun. Bersihkan rambut terlebih dahulu. Sebelum tidur, anda harus mengoleskan minyak zaitun secara merata pada seluruh rambut disertai dengan pijatan akan cepat meresap. Tutp kepala dengan shower cap. Bersihkan rambut pada pagi hari. Itulah cara menghilangkan telur kutu di rambut secara alami dan mudah.